Rabu, 13 Agustus 2014

Perkembangan Teknologi

           Tak dapat dipungkiri jika Perkembangan Teknologi masa kini berkembang sangat pesat. Hal ini dapat dibuktikan dengan banyaknya inovasi - inovasi yang telah dibuat di dunia ini. Dari hingga yang sederhana, hingga yang menghebohkan dunia. Beberapa contoh Perkembangan Teknologi :


          Bidang Jasa Pengiriman Barang
          Kantor Pos bisa mengirimkan dokumen pengiriman barang lebih cepat dan akurat. Dengan adanya komputer dan internet orang tidak lagi menunggu berhari - hari menerima surat, cukup lewat email saja lebih cepat dalam sekejap, jadi dunia menjadi semakin sempit dalam arti bisa di akses sedemikian cepatnya.

          Bidang Industri Otomotif
          Mobil- mobil di buat dari kerangka body, mesin, peralatan elektronik di pabrik dengan bantuan robot yang di kendalikan oleh komputer dengan lebih akurat. Dengan bantuan komputer pabrik - pabrik otomotif bisa memproduksi mobil dalan jumlah ratusan perbulan, yang tidak mungkin dikerjakan manual dengan tenaga manusia.

           Bidang Olahraga
           Pertandingan sepak bola dunia di tayangkan oleh satelite yang di hubungkan dengan pesawat penerima di bumi kemudian di pancarkan ke seluruh satelit pemancar TV di belahan bumi, sehinggabacara olahraga sedunia bisa di nikmati oleh semua orang.

          Itulah beberapa contoh Perkembangan Teknologi, dan masih banyak lagi contoh - contoh yang sudah ada dengan perkembangan teknologi yang ada pada masa kini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar